Gadai Hp Online Via Pegadaian Digital

Posted on

Ngomong ngomong pegadaian sudah mengeluarkan aplikasi pegadaian digital nih, kabarnya semua layananya bisa lewat aplikasi tersebut online. Termasuk gadai hp online. Masa sih? Iyes, PT pegadaian telah mengeluarkan aplikasi pegadaian digital untuk meningkatkan pelayanannya sehingga nasabah lebih mudah untuk mengakses pegadaian baik untuk gadai, pinjam uang maupun menabung. Bagi kamu nih yang sedang kebingungan mencari pinjaman uanng, kalian bisa gadai barang elekrtonik, jam tangan, hp laptop. Proses cepat, mudah, apalagi setelah ada aplikasi digital. Bakalan tambah cepet. Yuk dicoba.

Mekanisme pelayanan pegadaian digital adalah segala innput informasi, tansaksi semua dilakukan di aplikasi lewat online, namun tetap barang tetap lewat kantor cabang. Jdi nantinya setelah mengisi formulir gadai barang, ada proses pencarian kantor cabang pegadaian terdekat untuk melakukan penyerahan barang gadai dan surat bukti gadai. Jadi datang ke kantor tidak perlu ngantri atau ngisi formulir, tinggal ke bagian penyerahan barang saja. Mudah kan? Namun untuk penaskiran ulang tetap dilakukans sebab bisa jadi informasi yang mengeni brang nasabah dipalsukan. Jadi diperiksa secara fisik.

gadai hp online via pegadaian digital
gadai hp online via pegadaian digital

Mengenal Aplikasi Pegadaian Digital

Sebelum kalian gadai hp online lewat aplikasi pegadaian digital. Silakan kalian download aplikasi pegadaian digital. Admin pernah nyoba testi download dan pake, ukuran di google playstore 16 mb, cukup ringan dengan layanan yang lengkap. Aplikasi digital ada beberapa tab yakni tabungan emas, gadai, pembiayaan usaha, pembayaran, dan informasi produk. Gambaran seperti dibawah ini. Untuk lebih jelasnya kalian bisa download sendiri.

Syarat Gadai Hp online di Pegadaian Digital

Semua syarat gadai hp online pada dasarnya sama dengan ketika gadai langsung di kantor cabang fisiknya pegadaian.

  • Ktp atau SIM
  • Kwitansi pembelian barang
  • Barang gadai (hp yang masih bagus, minimal pengeluaran 1 tahun terbit kebelakang)
  • Mengisi formulir lewat apliksi pegadaian digital

Jenis pinjaman yang digunakan untuk gadai hp online maupun offline adalah KCA, Kredit Cepat Aman. KCA merupakan kredit sistem gadai yang ditujukan kepada semua nasabah pegadaian, baik untuk kebutuhan konsumtif maupun kebutuhan produktif. KCA memberikan pinjaman mulai dari 50 rb sampai 500 juta dengan tenor maksimal 4 bulan. Nah selama 4 bulan ini bis dicicil bebas kapan aja. Tapi kalau seadaninya sudah lewat 4 bulan enggak bisa nebus, pegadaian juga memiliki layanan perpanjang agdai dengan membayar sebagian angsuran atau nilai pinjaman.  Bunga pinjaman 0,75 % per 15 hari dari total pinjaman, jadi setiap hari bertambah % bunganya.

Cara Gadai hp online

  • Silakan download dan registasi di pegdaian digital. Isilah indentits pribdi klian dna verifkasi akun kalian agar bisa menikmati semua layanan di apliasi pegadaian.
  • Ke tab layanan gadai, kemudian pilih gadai hp
  • Isilah formulir pengajuan gdai yang isinya merk hp, tahun hp, harga jual keadaan hp dan lain lain. Maka akan langsung muncul nilai taksiran. Nilai tksiran antra 60-90% darii harga jual.
  • Setelah selesai, maka akan diarhkan untuk mencari pegdain terdekat dari kalian berada dengan google map dan pilih.
  • Setelah selesai di pengajuan online. Segera datang ke kantor cabang yang telah kalian sebelumnya untuk penyerahan barang, pemerikasaan dan serta tanda tangan di surat bukti kredit.
  • Selesai, bawa surat bukti kredit untuk pengambilan barang atau pelunasan. Pembauaran bisa langsung dari apliksi pegadaian digital (hrus top dulu) atau bisa langsung ke kantor cabang atau lewat transfer di atm.

Baca juga : Gadai motor di pegadaian

Itulah cara jika kalian mau gadai hp online lewat apliksi pegdaaian digital. Apalah ada tempat gadai hp online yang lain? Ada banyak, namun saya sarankan untuk pilih pegadain digital, sebab lebih aman. Kredible karena langsung daari pegadaian BUMN milik pemerintah. Yang lain belum tentu terpercaya, entah dimana kantornya. Kalau pegadaian sudah jelas setiap kecamatan sudah ada. Tinggal kalau ada kendala tinggal datang ke kantor pegadaian terdekat. Kalau agak jauh, kalian bisa menghubungi pegadaian mengenai layanan pegadaian digital melalui call center 1500 569. Sekiaranya begitu, semoga bermanfaat.