Syarat Pinjam Uang 20 Juta Tanpa Jaminan di Tunaikita

Posted on

Mencari pinjaman 10- 20 juta memang tergolong relatif mudah dengan kerberadaan Finansial teknologi, Fintek Saat ini. Banyak sekali fintek yang muncul di Indonesia yang menawarkan pinjaman uang online mulai dari 500 ribu, 1 juta hingga 5 juta tanpa jaminan melalui situs atau aplikasi. Hanya saja, sebagian besar mereka menawarkan plafon terbatas. Ketika kalian butuh pinjam uang 20 juta tanpa jaminan cepat cair tentu harus memenuhi syarat dan ketentuan. Tidak seperti yg plafon terbatas yang cukup ktp saja tanpa kartu kredit bahkan tanpa bi checking bisa cair dalam 1 hari.

Keuntungan meminjam dana online memang ga ribet tidak seperti di bank, Lama. Kalau pinjam online cepat cair dalam 1 hari saja, bahkan ada yang beberapa menit saja, dana sudah masuk rekening peminjam. Namun kemudahan tersebut harus dipertimbangkan lagi bagi calon peminjam, karena sesudah ada kemudahan pasti ada kesulitan seperti halnya bunga relatif tinggi, denda keterlamatan cicilan, biaya administrasi dll.

Mencari Pinjaman kilat Dengan plafon besar yang terdaftar OJK

Tunai kita, pinjaman uang kilat langsung cair
Tunai kita, pinjaman uang kilat langsung cair

Sebagai contoh, kita mencari aplikasi pinjaman 20 juta cepat cair yang tanpa pinjaman. Apakah ada? Tentu ada. Pekembangan fintek yang pesat membuat persaingan di pencairan google semakin besar. Yang akhirnya mereka membuat penawaran penawaran yang spesifik sesuai sasaran, seperti tunaikita. Mereka lebih berani menawarkan plafon yang cukup besar dengan tenor yang cukup panjang juga. Tunaikita sudah terdaftar sebagai fintek di Otorisasi Jasa Keuangan. Jadi aman dan terpercaya untuk kalian sedang membutuhkan.

Profil Tunaikita, Pinjaman 20 juta tanpa jaminan

Nama Perusahaan Fintek
PT Digital Tunai Kita
No. Izin OJK
S-3973/NB.111.17
Jenis Pinjaman
Cicilan sakti+ dan primer+
Plafon Pinjaman
Rp. 1 juta-20 juta
Tenor1-30 hari
3-6 bulan
Lama persetujuan
1-2 Hari
Metode Pengajuan
Online/ Aplikasi Android
Suku bunga (%)
0,7%-0,95% per hari

PT. Digital Tunai Kita (DTK) merupakan Perusahaan Finansial teknologi didirikan pada Januari 2017 oleh dua orang, yakni James Chan dan Andry Huzain . Sekalipun sifatnya fintek, namun tunaikita juga memiliki kantor yang berlokasi Setiabudi Atrium Building, 8th Floor Suite 810 Jl. HR. Rasuna Said Kav. 62 Kuningan, Jakarta Selatan DKI Jakarta 12920. Fintek ini beroperasi di Indonesia dibawah kerangka perundang-undangan POJK/77 tentang peer-to-peer lending dengan no seri
S-3973/NB.111.17.

Syarat Pinjam uang 20 juta tanpa jaminan di tunaikita

Tunai kita memberi plafon cukup besar sebagai aplikasi pinjaman online, jika kalian butuh pinjam uang 20 juta tanpa jaminan, kalian bisa mengajukan di tunaikita. Namun tunaikita menerapkan kreditskor. Jadi besaran plafon yang cair berdasarkan kredit skor kalian. Fintek ini menerapkan kredit skore dengan mengandalkan Artificial Intelligence (Kecerdasan Buatan) yang diterapkan dalam aplikasi sehingga mampu meningkatkan proses evaluasi kredit dengan baik. Oleh karena itu bisa langsung cair dalam 1 hari saja.

Syarat dan ketentuan cicilan sakti+

Sebenarnya tunaikita memiliki dua jenis kredit, yakni sakti+ dan primier+, namun saya hanya mengulas salah satu pinjaman saja. Cicilan sakti+ menawarkan plafon pinjaman mulai dari 4- 20 juta dengan tenor 3- 6 bulan. Pinjaman ini tidak mewajibkan syarat kartu kredit. Bunga pinjaman online ti tunaikita mulai 2,75% hingga 7,75% per hari.

  • Calon nasavah adalah Warga Negara Indonesia, WNI
  • Memiliki pekerjaan dan penghasilan stabil.
  • Calon nasabah memiliki rentang usia antara 21-55 tahun.
  • Memiliki rekening Bank atas nama pribadi di salah satu bank mandiri, bri, bca, bni, danamon serta cimb niaga.
  • Dokumen yang dibutuhkan di scan saat pengajuan adalah ktp dan NPWP jika ada.

Baca juga : Daftar Pinjaman online limit besar sampai 30 juta

Proses Pengajuan

Proses pengajuan dan syarat pinjam uang 20 juta tanpa jaminan di tunaikita lewat aplikasi, pertamanya kalian harus register dengan mengisi identitas pribadi yang valid sesua ktp. Kemudian upload ktp. Setelah terverifikasi, kalian bisa mengajukan pinjaman sesuai kebutuhan kalian mulai 4 juta hingga 20 juta tanpa jaminan dengan tenor maksimal 6 bulan.

Proses pencairan memerlukan waktu beberapa hari kerja, karena ini sifahtnya pinjaman menengah. Bukan sifatnya payday yang 1-2 juta dengan tenor 30 hari. Pinjaman online ini bisa bayar bulanan atau bisa di cicil ya. Selanjutnya jika sudah cair, dana akan dikirim ke rekening pribadi. Kemudian anda bisa menggunakan keperluan mendesak dengan dana tersebut. Jangan lupa membayar angsuran ya. sekian dan terima kasih.

Leave a Reply